Sering Gonta-Ganti Warna? Inilah Tips Cantik Perawatan Rambut Bewarna
Melakukan perawatan rambut bewarna merupakan suatu hal yang harus diberi perhatian khusus bagi Anda yang sering gonta-ganti warna rambut. Anda pasti sudah tahu betul mengapa pewarnaan rambut ini sering kali dilakukan? Tentu saja berbagai alasan melatar belakangi hal itu salah satunya karena telah bosan dengan gaya dan warna rambut yang itu-itu saja.
Selain itu ada alasan yang menjadikan orang ingin sekali melakukan pewarnaan rambut yaitu agar dapat menunjang penampilan. Hal tersebut karena gaya dan warna rambut sering kali memberi pengaruh terhadap karakter dari seseorang tersebut. Oleh sebab itu, tak sedikit orang yang tertarik untuk mewarnai rambutnya. Mewarnai rambut dapat dilakukan sendiri maupun di salon.
Melakukan pewarnaan rambut bagi sebagian orang merpakan sebuah investasi untuk penampilan. Untuk mendapatkan rambut sempurna tentu saja tak murah. Oleh sebab itu, sudah menjadi keharusan Anda melakukan perawatan rambut bewarna dengan baik. Tak hanya supaya cat tak cepat pudar, melainkan agar rambut yang telah terpapar zat kimia pewarna tersebut tetap sehat. Simak informasinya berikut.
Jangan Lakukan Hal Ini Saat Rambut Diwarnai
Butuh sekali perhatian ekstra untuk merawat rambut bewarna agar rambut tetap sehat. Jangan sampai niat untuk berpenampilan menarik justru minus karena rambut kering, bercabang, dan juga rontok. Salah satu cara yang mudah Anda lakukan untuk melakukan perawatan rambut bewarna dengan menghindari keramas memakai air hangat. Untuk menjaga kutikula rambut maka disarankan keramas menggunakan air dingin.
Pada saat keramas tak disarankan Anda menggunakan sampo biasa. Lalu sampo yang harus Anda gunakan? Untuk merawat rambut warna Anda agar tetap sehat maka Anda harus gunakan sampo khusus untuk rambut berwarna. Sampo khusus ini biasanya terasa lebih ringan dan dapat merangsang rambut dari dalam. Selanjutnya setelah Anda keramas disarankan untuk menggunakan kondisioner.
Ada hal yang harus Anda lakukan lagi untuk menjaga rambut warna tetap sehat yaitu jangan banyak melakukan aktivitas yang cukup lama di luar ruangan. Karena hampir semua jenis panas termasuk sinar matahari dapat membuat warna rambut Anda menjadi pudar. Oleh sebab itu jika ingin beraktivitas lama di luar ruangan gunakanlah pelindung kepala seperti payung atau topi.
Lakukan Perawatan Rambut Bewarna Dengan Cara Ini
Masalah yang sering terjadi sesudah melakukan pewarnaan rambut yaitu rambut mengalami kondisi kering. Oleh sebab itu, harus ada tambahan nutrisi untuk menjaga kelembapan agar rambut tetap sehat dan juga berkilau. Untuk permasalahan tersebut Anda bisa memanfaatkan masker rambut baik alami ataupun yang banyak dijual dipasaran. Aplikasikan masker tersebut denga rutin misalnya seminggu sekali.
Selain menggunakan masker rambut alami maupun yang banyak dijual dipasaran, Anda bisa menggunakan madu untuk membantu mejaga kesehatan rambut. Caranya cukup mudah yaitu dengan mengambil 2 hingga 3 tetes madu kemudian mencampurkannya ke dalam shampo atau kondisioner yang akan Anda gunakan. Selanjutnya mengusap secara merata ke seluruh bagian rambut dan mendiamkan beberapa saat sebelum dicuci bersih.
Minyak zaitun dikenal memiliki banyak sekali nutrisi untuk dapat menjaga kesehatan rambut. Jadi Anda bisa memanfaatkan minyak zaitun ini untuk perawatan rambut bewarna. Caranya mudah sekali, Anda hanya perlu mengusapkan 1 hingga 2 sendok dari minyak zaitun ke kekulit kepala. Selanjutnya lakukan pemijatan secara perlahan dan mendiamkannya 20 hingga 30 menit sebelum mencucinya.
Cara Lain yang Bisa Dilakukan untuk Perawatan Rambut Berwarna
Rambut yang mengalami pewarnaan memang akan lebih rentan saat proses penataan rambut yang melibatkan panas misalnya saat pemakaian hair dryer serta catok rambut. Apabila tak perlu penggunaan proses tersebut maka sebisa mungkin untuk menggunakan peralatan tersebut. Namun jika kegiatan tersebut terpaksa Anda lakukan, maka sebelum mulai proses penataan rambut disarankan menggunakan serum rambut khusus.
Baca Juga: Tips dan Trik Merawat Rambut Panjang dengan Mudah
Baca Juga: 7 Model Rambut Pendek Wanita Agar Penampilanmu Semakin Cantik
Setelah menggunakan cat rambut maka ada kalanya rambut memiliki warna yang lebih gelap d satu sisi dibandingkan sisi lainnya. Untuk permasalahan tersebut Anda bisa menggunakan claridying shampoo untuk membuat warna rambut lebih rata dan gradasi warna rambut yang tepat. Dengan menggunakan produk tersebut rambut Anda akan bersih dari kotoran sisa hairstyling atau polusi udara.
Pada rambut yang mengalami pewarnaan sebaiknya tak sering melakukan keramas, disarankan minimal keramas sekali dalam seminggu. Apabila Anda tak memiliki cukup waktu untuk melakukan keramas, Anda bisa memakai dry shampoo. Dry sampo selain dapat membersihkan rambut dapat juga membebaskan rambut dari minyak yang berlebih dengan aroma segar yang akan ditimbulkannya.
Demikianlah informasi terkait dengan cara melakukan perawatan pada rambut yang diwarna. Apabila Anda sudah memiliki rambut dengan warna indah maka diwajibkan untuk selalu merawatnya agar dapat menunjang penampilan Anda dengan mencoba cara dan tips yang sudah dibagikan diatas. Semoga informasi cara melakukan perawatan rambut bewarna dapat bermanfaat.
Keyword : perawatan rambut bewarna
Deskripsi : cara yang bisa dilakukan untuk merawat rambut yang bewarna agar rambut tetap dalam kondisi sehat dan warna rambut yang awet.
Selain itu ada alasan yang menjadikan orang ingin sekali melakukan pewarnaan rambut yaitu agar dapat menunjang penampilan. Hal tersebut karena gaya dan warna rambut sering kali memberi pengaruh terhadap karakter dari seseorang tersebut. Oleh sebab itu, tak sedikit orang yang tertarik untuk mewarnai rambutnya. Mewarnai rambut dapat dilakukan sendiri maupun di salon.
Melakukan pewarnaan rambut bagi sebagian orang merpakan sebuah investasi untuk penampilan. Untuk mendapatkan rambut sempurna tentu saja tak murah. Oleh sebab itu, sudah menjadi keharusan Anda melakukan perawatan rambut bewarna dengan baik. Tak hanya supaya cat tak cepat pudar, melainkan agar rambut yang telah terpapar zat kimia pewarna tersebut tetap sehat. Simak informasinya berikut.
Jangan Lakukan Hal Ini Saat Rambut Diwarnai
Butuh sekali perhatian ekstra untuk merawat rambut bewarna agar rambut tetap sehat. Jangan sampai niat untuk berpenampilan menarik justru minus karena rambut kering, bercabang, dan juga rontok. Salah satu cara yang mudah Anda lakukan untuk melakukan perawatan rambut bewarna dengan menghindari keramas memakai air hangat. Untuk menjaga kutikula rambut maka disarankan keramas menggunakan air dingin.
Pada saat keramas tak disarankan Anda menggunakan sampo biasa. Lalu sampo yang harus Anda gunakan? Untuk merawat rambut warna Anda agar tetap sehat maka Anda harus gunakan sampo khusus untuk rambut berwarna. Sampo khusus ini biasanya terasa lebih ringan dan dapat merangsang rambut dari dalam. Selanjutnya setelah Anda keramas disarankan untuk menggunakan kondisioner.
Ada hal yang harus Anda lakukan lagi untuk menjaga rambut warna tetap sehat yaitu jangan banyak melakukan aktivitas yang cukup lama di luar ruangan. Karena hampir semua jenis panas termasuk sinar matahari dapat membuat warna rambut Anda menjadi pudar. Oleh sebab itu jika ingin beraktivitas lama di luar ruangan gunakanlah pelindung kepala seperti payung atau topi.
Lakukan Perawatan Rambut Bewarna Dengan Cara Ini
Masalah yang sering terjadi sesudah melakukan pewarnaan rambut yaitu rambut mengalami kondisi kering. Oleh sebab itu, harus ada tambahan nutrisi untuk menjaga kelembapan agar rambut tetap sehat dan juga berkilau. Untuk permasalahan tersebut Anda bisa memanfaatkan masker rambut baik alami ataupun yang banyak dijual dipasaran. Aplikasikan masker tersebut denga rutin misalnya seminggu sekali.
Selain menggunakan masker rambut alami maupun yang banyak dijual dipasaran, Anda bisa menggunakan madu untuk membantu mejaga kesehatan rambut. Caranya cukup mudah yaitu dengan mengambil 2 hingga 3 tetes madu kemudian mencampurkannya ke dalam shampo atau kondisioner yang akan Anda gunakan. Selanjutnya mengusap secara merata ke seluruh bagian rambut dan mendiamkan beberapa saat sebelum dicuci bersih.
Minyak zaitun dikenal memiliki banyak sekali nutrisi untuk dapat menjaga kesehatan rambut. Jadi Anda bisa memanfaatkan minyak zaitun ini untuk perawatan rambut bewarna. Caranya mudah sekali, Anda hanya perlu mengusapkan 1 hingga 2 sendok dari minyak zaitun ke kekulit kepala. Selanjutnya lakukan pemijatan secara perlahan dan mendiamkannya 20 hingga 30 menit sebelum mencucinya.
Cara Lain yang Bisa Dilakukan untuk Perawatan Rambut Berwarna
Rambut yang mengalami pewarnaan memang akan lebih rentan saat proses penataan rambut yang melibatkan panas misalnya saat pemakaian hair dryer serta catok rambut. Apabila tak perlu penggunaan proses tersebut maka sebisa mungkin untuk menggunakan peralatan tersebut. Namun jika kegiatan tersebut terpaksa Anda lakukan, maka sebelum mulai proses penataan rambut disarankan menggunakan serum rambut khusus.
Baca Juga: Tips dan Trik Merawat Rambut Panjang dengan Mudah
Baca Juga: 7 Model Rambut Pendek Wanita Agar Penampilanmu Semakin Cantik
Setelah menggunakan cat rambut maka ada kalanya rambut memiliki warna yang lebih gelap d satu sisi dibandingkan sisi lainnya. Untuk permasalahan tersebut Anda bisa menggunakan claridying shampoo untuk membuat warna rambut lebih rata dan gradasi warna rambut yang tepat. Dengan menggunakan produk tersebut rambut Anda akan bersih dari kotoran sisa hairstyling atau polusi udara.
Pada rambut yang mengalami pewarnaan sebaiknya tak sering melakukan keramas, disarankan minimal keramas sekali dalam seminggu. Apabila Anda tak memiliki cukup waktu untuk melakukan keramas, Anda bisa memakai dry shampoo. Dry sampo selain dapat membersihkan rambut dapat juga membebaskan rambut dari minyak yang berlebih dengan aroma segar yang akan ditimbulkannya.
Demikianlah informasi terkait dengan cara melakukan perawatan pada rambut yang diwarna. Apabila Anda sudah memiliki rambut dengan warna indah maka diwajibkan untuk selalu merawatnya agar dapat menunjang penampilan Anda dengan mencoba cara dan tips yang sudah dibagikan diatas. Semoga informasi cara melakukan perawatan rambut bewarna dapat bermanfaat.
Keyword : perawatan rambut bewarna
Deskripsi : cara yang bisa dilakukan untuk merawat rambut yang bewarna agar rambut tetap dalam kondisi sehat dan warna rambut yang awet.