Oppo Serius Menggarap Fitur Kamera Bawah Layar, Ini Buktinya
Oppo memang menjadi brand smartphone yang pertama kali mengusung teknologi kamera bawah layar. Terkait inovasi memang Oppo selalu berada di garis depan dengan berbagai fitur canggih yang dihadirkan. Melalui fitur kamera di bawah layar Oppo memastikan kepada para penggunanya untuk menikmati pengalaman visual yang berbeda. Karena pada fitur ini opo memotong bezel di sekitar layar.
Seperti yang sebelumnya sudah dibocorkan bahwa anak perusahaan BBK ini berhasil membuat desain smartphone dengan bezel Ultra tipis. Dari segi Inovasi dan kreativitas opo memang patut diacungi jempol. Apalagi ketika ia memperkenalkan sebuah smartphone dengan layar poni yang sangat minimalis atau mereka menyebutnya poni bergaya tetesan air.
Meskipun belum tahu kapan secara resmi smartphone Oppo dengan fitur kamera bawah layar akan diproduksi secara massal dan dirilis ke publik, namun fitur canggih ini cukup menarik rasa penasaran dari para penggemar Oppo. Oppo memang benar-benar menempatkan kamera di dalam smartphone tersebut, dimana ada modul kamera di bawah layar dengan layar transmisi tinggi.
Bagi Anda yang penasaran dengan bagaimana cara kerja teknologi kamera di bawah layar. Dalam pembahasan kali ini kami akan mencoba membahas secara lengkap, bagaimana sebuah kamera yang dibenamkan di bawah layar smartphone dapat bekerja. Yuk, simak!
Cara Kerja Kamera Bawah Layar
Perangkat kamera yang dibawah layar dari Oppo dilengkapi dengan algoritma yang telah dioptimalkan untuk menghasilkan bidikan yang tidak terlalu mengecewakan. Mengingat inovasi ini masih terlalu dini untuk dirilis ke publik, Oppo pun menyadari bahwa kualitas foto yang dihasilkan dapat terpengaruh karena kamera yang dibenamkan di bawah layar.
Menurut informasi, cara kerja dari fitur canggih ini berasal dari permukaan layar smartphone yang memiliki bagian kecil seperti layar transparan. Layar tersebut terbuat dari kaca khusus yang berefleksi rendah namun memiliki transmisi yang tinggi.
Ketika kamera depan sedang tidak digunakan maka layar transparan tersebut bekerja secara normal, begitu juga sebaliknya. Teknologi kamera di bawah layar ini mampu menampung modul kamera dengan resolusi 20 MP. Belum diketahui apakah masih dapat menyematkan layar dengan resolusi di atasnya.
Kunci penting dari keberhasilan kamera bawah layar ini, yaitu ketika pengembang mampu memungkinkan cahaya yang masuk ke lensa lebih banyak. Sehingga hasil foto selfie yang didapatkan juga semakin jernih dan jelas. Bukan hal yang tidak mungkin ketika kamera di bawah layar memiliki hasil sebanding dengan kamera pinhole atau desain kamera berlubang seperti pada umumnya.
Namun Meskipun begitu teknologi kamera dibawah layar smartphone masih dalam pengembangan serius dari pihak Oppo, supaya mampu memberikan jaminan kualitas hasil jepretan kamera tetap bagus dan tak kalah dengan kamera konvensional. Sehingga rencana untuk memproduksi brand smartphone yang menggunakan fitur ini masih belum ditentukan kapan.
Fakta Dibalik Kecanggihan Kamera Bawah Layar
Kecanggihan kamera dibawah layar memang bentuk perkembangan teknologi smartphone yang semakin canggih dari tahun ke tahun. Namun tentu saja fitur ini masih memiliki kekurangan yang harus segera di tambal oleh para developer.
Baca Juga: Ternyata Ini Kecanggihan Imoo Watch Phone Z5 Terbaru
Baca Juga: Review Spesifikasi Realme 3 Pro Flagship Kece, Fitur OK!
Baca Juga: Realme 3 Pro vs Xiaomi Note 7, Pilih Mana?
Hasil foto dari kamera di dalam layar masih belum sempurna layaknya kamera biasa. Tapi bukan berarti hal tersebut menjadi penghalang pengembangan fitur kamera di bawah layar. Apalagi jika berkaca dengan penggunaan teknologi pemindai sidik jari di bawah layar, tentu bukan hal yang mustahil untuk menciptakan fitur kamera bawah layar juga.
Penggunaan inovasi kamera di bawah layar pada smartphone akan membuat tampilan layar depan menjadi lebih mulus, karena tidak adanya lubang maupun fitur manual untuk membuka kamera. Kecanggihan dari inovasi ini pun membuat brand smartphone lainnya juga ikut-ikutan untuk mengembangkan fitur kamera di bawah layar, seperti Xiaomi. Sehingga jika Oppo tidak mau kalah saing di pasar, maka harus bergegas membuktikan kemampuan teknologi tersebut di brand smartphone mereka.
Bagaimana menurut anda? Tertarik untuk menjajal teknologi kamera dibawah layar? Siap-siap dengan kejutan menarik. Jadi, apakah penggunaan fitur kamera bawah layar mampu memberikan hasil jepretan yang berkualitas atau tidak, maka tunggu saja hasil dari garapan Oppo.
Seperti yang sebelumnya sudah dibocorkan bahwa anak perusahaan BBK ini berhasil membuat desain smartphone dengan bezel Ultra tipis. Dari segi Inovasi dan kreativitas opo memang patut diacungi jempol. Apalagi ketika ia memperkenalkan sebuah smartphone dengan layar poni yang sangat minimalis atau mereka menyebutnya poni bergaya tetesan air.
Meskipun belum tahu kapan secara resmi smartphone Oppo dengan fitur kamera bawah layar akan diproduksi secara massal dan dirilis ke publik, namun fitur canggih ini cukup menarik rasa penasaran dari para penggemar Oppo. Oppo memang benar-benar menempatkan kamera di dalam smartphone tersebut, dimana ada modul kamera di bawah layar dengan layar transmisi tinggi.
Bagi Anda yang penasaran dengan bagaimana cara kerja teknologi kamera di bawah layar. Dalam pembahasan kali ini kami akan mencoba membahas secara lengkap, bagaimana sebuah kamera yang dibenamkan di bawah layar smartphone dapat bekerja. Yuk, simak!
Cara Kerja Kamera Bawah Layar
Perangkat kamera yang dibawah layar dari Oppo dilengkapi dengan algoritma yang telah dioptimalkan untuk menghasilkan bidikan yang tidak terlalu mengecewakan. Mengingat inovasi ini masih terlalu dini untuk dirilis ke publik, Oppo pun menyadari bahwa kualitas foto yang dihasilkan dapat terpengaruh karena kamera yang dibenamkan di bawah layar.
Menurut informasi, cara kerja dari fitur canggih ini berasal dari permukaan layar smartphone yang memiliki bagian kecil seperti layar transparan. Layar tersebut terbuat dari kaca khusus yang berefleksi rendah namun memiliki transmisi yang tinggi.
Ketika kamera depan sedang tidak digunakan maka layar transparan tersebut bekerja secara normal, begitu juga sebaliknya. Teknologi kamera di bawah layar ini mampu menampung modul kamera dengan resolusi 20 MP. Belum diketahui apakah masih dapat menyematkan layar dengan resolusi di atasnya.
Kunci penting dari keberhasilan kamera bawah layar ini, yaitu ketika pengembang mampu memungkinkan cahaya yang masuk ke lensa lebih banyak. Sehingga hasil foto selfie yang didapatkan juga semakin jernih dan jelas. Bukan hal yang tidak mungkin ketika kamera di bawah layar memiliki hasil sebanding dengan kamera pinhole atau desain kamera berlubang seperti pada umumnya.
Namun Meskipun begitu teknologi kamera dibawah layar smartphone masih dalam pengembangan serius dari pihak Oppo, supaya mampu memberikan jaminan kualitas hasil jepretan kamera tetap bagus dan tak kalah dengan kamera konvensional. Sehingga rencana untuk memproduksi brand smartphone yang menggunakan fitur ini masih belum ditentukan kapan.
Fakta Dibalik Kecanggihan Kamera Bawah Layar
Kecanggihan kamera dibawah layar memang bentuk perkembangan teknologi smartphone yang semakin canggih dari tahun ke tahun. Namun tentu saja fitur ini masih memiliki kekurangan yang harus segera di tambal oleh para developer.
Baca Juga: Ternyata Ini Kecanggihan Imoo Watch Phone Z5 Terbaru
Baca Juga: Review Spesifikasi Realme 3 Pro Flagship Kece, Fitur OK!
Baca Juga: Realme 3 Pro vs Xiaomi Note 7, Pilih Mana?
Hasil foto dari kamera di dalam layar masih belum sempurna layaknya kamera biasa. Tapi bukan berarti hal tersebut menjadi penghalang pengembangan fitur kamera di bawah layar. Apalagi jika berkaca dengan penggunaan teknologi pemindai sidik jari di bawah layar, tentu bukan hal yang mustahil untuk menciptakan fitur kamera bawah layar juga.
Penggunaan inovasi kamera di bawah layar pada smartphone akan membuat tampilan layar depan menjadi lebih mulus, karena tidak adanya lubang maupun fitur manual untuk membuka kamera. Kecanggihan dari inovasi ini pun membuat brand smartphone lainnya juga ikut-ikutan untuk mengembangkan fitur kamera di bawah layar, seperti Xiaomi. Sehingga jika Oppo tidak mau kalah saing di pasar, maka harus bergegas membuktikan kemampuan teknologi tersebut di brand smartphone mereka.
Bagaimana menurut anda? Tertarik untuk menjajal teknologi kamera dibawah layar? Siap-siap dengan kejutan menarik. Jadi, apakah penggunaan fitur kamera bawah layar mampu memberikan hasil jepretan yang berkualitas atau tidak, maka tunggu saja hasil dari garapan Oppo.